E-BUSINESS & E-COMMERCE

E-BUSINESS & E-COMMERCE



E-Business


E-Business adalah kegiatan transaksi , jual beli , bisnis yang dilakukan secara otomatis melalui kegiatan elektronik/internet , dan juga perusahaan dapat berhubungan langsung dengan customernya , rekan bisnis ataupun supplier. E-business juga bisa berupa iklan , mengajak seseorang untuk membeli produk kita . tanpa E-business , E-commerce hanyalah burung tanpa sayap. Salah satu fungsi nya adalah untuk mensupport bagian dari marketing , produksi , accounting , finance dan HRM. Lebih tepatnya perusahaan menggunakan teknologi informasi dan komunikasi oleh organisasi, individu, atau pihak-pihak terkait untuk menjalankan dan mengelola proses bisnis utama sehingga dapat memberikan keuntungan.


E-Commerce


Electronic Commerce (E-commerce) atau perdagangan secara elektronik adalah perdagangan yang dilakukan dengan memanfaatkan jaringan telekomunikasi, terutama internet. Internet memungkinkan orang atau organisasi yang berada pada jatak yang jauh dapat saling berkomunikasi dengan biaya yang murah. Hal ini kemudian dimanfaatkan untuk melakukan transaksi perdagangan. Bentuk perdagangan elektronik yang paling mudah ditemui adalah toko online.




Komentar

  1. How to win real money at roulette - Dr.MCD
    What is a roulette wheel? 울산광역 출장안마 How to win money at 원주 출장샵 roulette · How to 밀양 출장안마 win real 의정부 출장마사지 money at roulette · 동두천 출장샵 Odds · Payout Percentage · Payouts · Odds · Games to

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

Customer Relationship Management (CRM)

Sistem Informasi Area Fungsional

Enterprise Resource Planning (ERP)